Sabtu, 04 Agustus 2018

Cara Flash Evercoss Xtream 1 Plus (U6) via ResearchDownload 100% Tested

  Idedroid       Sabtu, 04 Agustus 2018
www.idedroid.com | Cara Flash Evercoss Xtream 1 Plus (U6) - Assalamualaikum sahabt idedroid. Pada kesempatan ini melaui artikel ini saya akan memandu anda anda cara melakukan flashing pada smartphone kesayangan anda yaitu Evercoss Xtream 1 Plus (U6) yang dapat anda lakukan flashing menggunakan sebuah tool ResearchDownload Tool. Tool ini adalah tool yang digunakan untuk smartphone yang memiliki chipset jenis SPD atau spreadtrum dan memiliki firmware / stock rom jenis PAC. Anda dapatmelakukan flashing menggunakan komputer / leptop atau tanpa komputer menggunakan sd card namun pada artikel ini saya tuliskan cara melakukan flashing menggunakan komputer / leptop

Flashing adalah memperbarui rom pada Evercoss Xtream 1 Plus (U6) yang mungkin mengalami masalah sistem mengalami bug atau mungkin smartphone Evercoss Xtream 1 Plus (U6) anda mengalami stuk di logo (bootloop) hanya menampilkan logo saja, mengalami lupa pola dan pengaman lainnya, mengalami beberapa fitur yang tidak berfungsi akibat bug, kinerja android lemot atau lambat dan berbagai macam masalah terkait dengan software akan kita atasi disini dengan cara flashing. Sebelum melakukan flashing ketahuilah bahwa flashing akan menghapus data yang tersimpan pada internal termasuk aplikasi yang di instal secara manual. Berikut adalah cara flashing untuk smartphone Evercoss Xtream 1 Plus (U6)

Download Bahan-bahan Flashing Evercoss Xtream 1 Plus (U6)
Spreadtrum Driver Download
ResearchDownload Tool Download
Firmware / Stock rom Evercoss Xtream 1 Plus (U6) Download
Pass: firmware27

Langkah-langkah Flashing Evercoss Xtream 1 Plus (U6)

 Langkah 1 
Download semua bahan-bahan diatas dan tempatkan dalam satu folder agar mudah di temukan. Kemudian ekstrak semua bahan-bahan diatas termasuk firmware.

 Langkah 2 
Instal Spreadtrum driver pada komputer atau leptop anda. Pastikan penginstalan berhasil dengan baik agar smartphone anda dapat terdeteksi oleh komputer
Baca juga:
 Langkah 3 
Buka ResearchDownload.exe dengan cara klik kanan Run as administrator. Setelah terbuka silahkan klik icon roda gigi 1 lalu masukkan file yang ber-ekstensi .pac yang berada didalam folder firmware yang sudah di ekstrak tadi. Lalu tunggu sampai file firmware termuat dengan sempurna

 Langkah 4 
Setelah firmware termuat, sekarang klik icon roda gigi 2 Hilangkah centang seperti gambar ini

kemudian tap ke Backup lalu hilangkah semua centang seperti gambar di bawah ini. Hal ini dilakukan untuk menghindari agar imei tidak terhapus

 Langkah 5 
Sekarang silahkan klik Tombol Start yang ber-logo icon Play maka proses flashing akan segera dimulai

 Langkah 6 
Sekarang matikan Evercoss Xtream 1 Plus (U6) kemudian tekan dan tahan Volume Down sambil menghubungkan ke komputer / leptop menggunakan kabel usb maka proses flashing akan berjalan secara otomatis. Silahkan tunggu selama proses flashing berjalan. Mohon untuk tidak mengganggu koneksi kabel yang terhubung supaya tidak terjadi error

 Langkah 7 
Silahkan tunggu selama proses flashing berlangsung, ini akan membutuhkan waktu sekitar 5 s/d 10 menit. Jika proses flashing berhasil akan di tandai dengan munculnya Passed berwarna hijau

Nah... demikian itulah cara melakukan flashing pada smartphone Evercoss Xtream 1 Plus (U6) yang dapat anda lakukan sendiri dirumah bersama teman atau kerabat. Cara yang sangat mudah semoga dengan cara ini smartphone Evercoss Xtream 1 Plus (U6) dapat pulih kembali dari permasalahan yang terjadi pada smartphone Evercoss Xtream 1 Plus (U6) kesayangan anda. Jika ada yang ingindi tanyakan silahkan tinggalkan komentar atau bisa menghubungi langsung melalui contact. Semoga bermanfaat, Wassalam...
[Do With Your Own Risk]

Tag
spesifikasi evercoss xtream 1 plus evercoss xtream 1 plus spek xtream 1 plus spesifikasi spek xtream 1 plus spesifikasi hp xtream 1 plus harga hp xtream 1 plus evercoss xtream 1 pro harga xtream 1 plus cara instal ulang evercoss xtream 1 plus cara mengatasu evercoss xtream 1 plus bootloop evercoss xtream 1 plus lupa pola download firmware evercoss xtream 1 plus stock rom evercoss xtream 1 plus cara flash evercoss xtream 1 plus menggunakan leptop cara instal ulang evercoss xtream 1 plus tanpa pc cara memperbaiki evercoss xtream 1 plus hank logo bootloop stuk logo mentok logo lupa pola

logoblog

Thanks for reading Cara Flash Evercoss Xtream 1 Plus (U6) via ResearchDownload 100% Tested

Previous
« Prev Post

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bagaimana menurut anda tentang artikel ini? Apakah artikel ini bermanfaat?
Tuliskan pendapat anda tentang artikel ini atau jika ada pertanyaan yang ingin disampaikan kepada kami. Masukan anda akan membantu www.idedroid.com menjadi lebih baik. Salam Admin (Arya : Ide Droid)